Punya Masalah Berat Badan? Inilah Menu Makan Seimbang untuk Diet Sehat

- 7 April 2022, 16:00 WIB
Masalah berat badan karena menu makan dan diet sehat yang salah. 
Masalah berat badan karena menu makan dan diet sehat yang salah.  /Joenomias/Pixabay

Penting juga untuk mengonsumsi lebih banyak protein ketika sarapan. Protein dapat meregulasi hormon nafsu makan dan membuat kenyang lebih lama. Minimal untuk mencegah perilaku makan berlebih di waktu senggang dan menghindarkan dari camilan-camilan yang tidak sehat.

Selain mengonsumsi makanan diet sehat seimbang, ada tips lain untuk fokus penurunan berat badan (diet) seperti tidak boleh melewatkan sarapan, perbanyak konsumsi sayur.

Baca Juga: 6 Tips agar Puasa Lancar: Kurangi Kafein, dan Lakukan Hal Berikut

Konsumsi makanan yang berserat, mengurangi makanan olahan, perbanyak minum air putih, batasi asupan gula, kurangi konsumsi garam, makan sehat dan olahraga teratur, dan hindari rokok dan minuman beralkohol.

***

 

Halaman:

Editor: Indramawan

Sumber: Medical News Today WHO Kementerian Kesehatan RI


Tags

Terkait

Terkini