Berbagai Manfaat Sayuran Bayam bagi Kesehatan: Bisa Cegah Anemia, Kanker, hingga Baik untuk Kesehatan Mata

- 29 September 2022, 18:20 WIB
Ilustrasi. Bayam kaya akan manfaat bagi kesehatan tubuh, di antaranya mencegah anemia, kanker, hingga baik untuk kesehatan mata.
Ilustrasi. Bayam kaya akan manfaat bagi kesehatan tubuh, di antaranya mencegah anemia, kanker, hingga baik untuk kesehatan mata. /Pixabay/Showmeyourflowers.

Dalam suatu penelitian kecil, 30 orang yang makan bayam kaya nitrat mengalami tekanan darah sistolik yang lebih rendah dan peningkatan status oksida nitrat.

Satu cangkir (240 mL) jus bayam mengandung lebih dari 14% DV untuk kalium – mineral yang terlibat dalam mengatur tekanan darah dengan mengendalikan jumlah natrium yang dikeluarkan melalui urin.

Baca Juga: Manfaat Minum Kopi Kurangi Risiko Terkena Alzheimer? Cek Fakta Menurut Penelitian agar Tak Salah

5. Menjaga kesehatan rambut dan kulit

Sayuran bayam kaya akan vitamin A dan C, mikronutrien penting yang dapat meningkatkan kesehatan kulit dan rambut.

Vitamin A yang terkandung pada sayuran bayam membantu mengatur pembentukan sel kulit dan menghasilkan lendir untuk melindungi dari infeksi.

Sedangkan, vitamin C melindungi kulit dari stres Loksidatif, peradangan, dan kerusakan kulit, yang semuanya dapat mempercepat tanda-tanda penuaan.

Baca Juga: Manfaat Menangis yang Bisa Anda Dapatkan: Tingkatkan Suasana Hati hingga Kembalikan Keseimbangan Emosi

Seperti yang telah diketahui, bayam kaya akan kandungan antioksidan di dalamnya, sehingga sangat baik untuk melindungi serta menjaga kesehatan kulit dari dalam, terutama dari paparan radikal bebas.***

Halaman:

Editor: Yuliana Kristianti


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah