Hukum Berhubungan Suami Istri di Malam Takbir Idul Fitri, Begini Penjelasan Buya Yahya

- 2 Mei 2022, 11:27 WIB
Buya Yahya menjelaskaan hukum hubungan suami istri di malam takbiran Idul Fitri.
Buya Yahya menjelaskaan hukum hubungan suami istri di malam takbiran Idul Fitri. /Tangkapan layar YouTube.com/Al Bahjah TV

Baca Juga: Resep dan Cara Membuat Opor Ayam Bumbu Susu ala Chef Devina Hermawan, Cocok untuk Lebaran Idul Fitri 2022

Apalagi, menurut Buya Yahya, Hari Raya Idul Fitri merupakan hari di mana waktunya bagi umat muslim untuk bersenang-senang.

Senang-senang di sini mencakup makan yang enak-enak, dan tentu saja melakukan hubungan suami istri selama istri tidak dalam kondisi datang bulan.

Dari penjelasan Buya Yahya tersebut, secara implisit bisa diketahui bahwa larangan berhubungan suami istri hanya ketika puasa dan ketika istri sedang datang bulan.

Baca Juga: Mendagri Terbitkan Surat Edaran Terkait Halalbihalal Idul Fitri 1443 Hijriah

Dengan begitu, hukum hubungan suami istri di malam takbiran Idul Fitri diperbolehkan.***

Halaman:

Editor: Yuliana Kristianti

Sumber: Youtube Al Bahjah TV


Tags

Terkait

Terkini

x