Cara Kurangi Gangguan Kecemasan Sosial dengan Langkah Kecil Berikut

- 1 Juni 2021, 14:00 WIB
Ilustrasi gangguan kecemasan sosial.
Ilustrasi gangguan kecemasan sosial. /Pixabay/Graehawk.

MEDIA JAWA TIMUR - Gangguan kecemasan sosial bisa terjadi pada siapa saja. Hal itu dapat mengganggu aktivitas yang harus dijalankan sehari-hari.

Bagi yang memiliki gangguan kecemasan sosial, interaksi sosial yang paling paling santai pun dapat membuatnya tidak nyaman.

Beberapa reaksi yang diakibatkan gangguan kecemasan sosial di antaranya adalah gemetar dan pusing, dan muncul perasaan takut dikritik atau ditolak.

Baca Juga: Kebiasaan Sederhana yang Dapat Picu Gangguan Kecemasan, Termasuk Selalu Online

Kecemasan sosial yang parah dapat memengaruhi kehidupan sehari-hari sehinggga sulit untuk melakukan aktivitas biasa.

Contoh pengaruhnya adalah sulit berbicara dengan rekan kerja, bahkan saat membeli bahan makanan makan di tempat yang ramai.

Cara mengelola kecemasan sosial biasanya tidak sesederhana memasukkan diri Anda ke dalam kerumunan.

Baca Juga: Kebiasaan Unik Orang Cerdas, Lingkungan Lebih Berantakan hingga Bicara dengan Diri Sendiri

Dalam hal mengelola kecemasan sosial, tidak masalah untuk memulai dengan sedikit perubahan.

Halaman:

Editor: Yuliana Kristianti

Sumber: Healthline


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x