Prakiraan Cuaca Wilayah Bali pada Kamis 24 Februari 2022 untuk Amlapura hingga Tabanan: Cerah atau Hujan?

- 23 Februari 2022, 17:00 WIB
Ilustrasi. Prakiraan cuaca wilayah Bali pada Kamis, 24 Februari 2022 akan cerah berawan di pagi hari.
Ilustrasi. Prakiraan cuaca wilayah Bali pada Kamis, 24 Februari 2022 akan cerah berawan di pagi hari. /pixabay/subhodeepnath80

MEDIA JAWA TIMUR - Cuaca wilayah Bali pada Kamis, 24 Februari 2022 akan cerah berawan pada pagi hari di sebagian wilayah, menurut prakiraan dari BMKG.

Pembuatan prakiraan cuaca oleh BMKG dibantu dengan teknologi pemodelan prediksi cuaca berbasis komputer yakni model Numerical Weather Prediction (NWP).

Berikut Informasi lengkap prakiraan cuaca wilayah Bali untuk Amlapura, Bangli hingga Tabanan pada 24 Februari 2022, dilansir Mediajawatimur.com dari laman resmi BMKG:

Baca Juga: Hujan Turun di Surabaya, Cek Prakiraan Cuaca BMKG pada 23 Februari 2022

Amlapura
Diperkirakan pagi hari akan mengalami berawan, siang hari hujan ringan, sedangkan malam sampai dini hari akan cerah berawan.

Memiliki suhu udara 23-31 derajat celcius dengan kelembapan udara 65-90%.

Bangli
Diperkirakan pagi dan siang hari akan berpotensi hujan ringan, sedangkan malam sampai dini hari akan berawan.

Memiliki suhu udara 22-29 derajat celcius dengan kelembapan udara 70-95%.

Baca Juga: Fenomena Hujan Es Seperti di Surabaya Kemarin, Masih Dapat Terjadi Sampai Maret-April 2022 Mendatang

Denpasar
Pagi dan siang hari akan mengalami berawan, cerah berawan pada malam hari sedangkan potensi hujan petir pada dini hari.

Memiliki suhu udara 24-33 derajat celcius dengan kelembapan udara 65-90%.

Gianyar
Diperkirakan cerah berawan pada pagi hari dan berawan dari siang hingga dini hari.

Memiliki suhu udara 24-31 derajat celcius dengan kelembapan udara 65-90%.

Baca Juga: Awali Kerja Sama dengan Pemkab Banyuwangi, PRMN dan Promedia Akan Beri Promosi Gratis bagi Pelaku UMKM

Mengwi
Diperkirakan cerah berawan pada pagi dan malam hari, pada siang hari akan berawan sedangkan potensi hujan ringan pada dini hari.

Memiliki suhu udara 23-30 derajat celcius dengan kelembapan udara 70-95%.

Negara
Cerah berawan pada pagi hari, berpotensi hujan petir pada siang hari sedangkan berawan pada malam hingga dini hari.

Semarapura
Cerah berawan pada pagi hari, berawan pada siang hingga dini hari.

Baca Juga: Akibat Harga Kedelai Naik: Pengrajin Tahu di Kediri Naikkan Harga, Produsen Tempe Sidoarjo Mogok Produksi

Suhu udara 24-31 derajat celcius dengan kelembapan udara 65-90%.

Singaraja
Pagi hari cerah berawan, siang hari berpotensi hujan ringan dan kembali cerah berawan pada malam hingga dini hari.

Suhu udara 24-31 derajat celcius dengan kelembapan 65-90%.

Tabanan
Berawan pada pagi hari, cerawah berawan untuk siang hari hingga malam hari dan potensi hujan ringan pada dini hari.

Baca Juga: Jangan Lewatkan Persebaya vs Arema FC Hari Ini, Berikut Link Nonton dan Head to Head di 6 Pertemuan Terakhir

Suhu udara 23-30 derajar celcius dengan kelembapan 70-95%.

Demikian informasi lengkap agar anda lebih berhati-hari ketika beraktifitas diluar rumah.***

Editor: Yuliana Kristianti

Sumber: BMKG


Tags

Terkait

Terkini