Benarkah Vaksin Percepat Mutasi Virus Corona? Cek Fakta-Fakta Vaksin Covid-19 Berikut!

- 4 Agustus 2021, 17:00 WIB
Ilustrasi vaksinasi. Kominfo bagikan 5 fakta tentang Vaksin Covid-19.
Ilustrasi vaksinasi. Kominfo bagikan 5 fakta tentang Vaksin Covid-19. /Pexels/Gustavo Fring

MEDIA JAWA TIMUR - Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemenkominfo) pada hari ini Rabu, 4 Agustus 2021 membagikan sejumlah fakta tentang vaksin Covid-19.

Fakta tersebut dibagikan menanggapi berbagai informasi hoaks tentang efek negatif yang ditimbulkan setelah melakukan vaksin Covid-19.

Salah satu hoaks mengatakan bahwa vaksin mempercepat mutasi virus Covid-19 dan dapat membuat manusia meninggal.

Baca Juga: Resmi Ibu Hamil Boleh Vaksinasi, Kemenkes Sebut Paling Berisiko Terpapar Covid-19

Benarkah demikian?

Berikut lima fakta tentang vaksin Covid-19 yang dilansir mediajawatimur.com dari Instagram @kemenkominfo:

1. Vaksin melatih sistem kekebalan tubuh kita untuk melawan penyakit.

2. Vaksin aman dan efektif karena telah diuji klinis dan sesuai standar WHO serta otoritas nasional.

Baca Juga: Pemerintah Targetkan 5 Juta Dosis Vaksinasi per Hari, Hanya Capai 800 Ribu! PKS Pertanyakan Stok Vaksin

Halaman:

Editor: Yuliana Kristianti

Sumber: Unicef Indonesia Instagram @kemenkominfo


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x