2 Cara Mudah Download Sertifikat Vaksinasi Covid-19

- 4 Juli 2021, 15:00 WIB
Ilustrasi Sertifikat.
Ilustrasi Sertifikat. /Pexels.com/Olya Kobruseva

MEDIA JAWA TIMUR - Pemerintah resmi memberlakukan PPKM Darurat Jawa-Bali pada 3 hingga 20 Juli 2021.

Langkah tersebut dilakukan sebagai upaya untuk mencegah penyebaran Covid-19 yang semakin luas karena kasusnya kembali melonjak dua bulan terakhir.

Tidak hanya pembatasan sosial, upaya vaksinasi massal juga terus digalakkan.

Baca Juga: 5 Tips Siapkan Imun Untuk Vaksin, Termasuk Hindari Junk Food

Pemerintah menargetkan 1 juta warga divaksin setiap harinya di bulan ini. Jumlah ini akan dinaikkan menjadi 2 juta warga per hari pada bulan Agustus mendatang.

Beberapa peraturan baru juga ditetapkan salah satunya wajib menunjukkan sertifikat vaksinasi ketika ingin bepergian.

Masyarakat yang telah divaksinasi akan mendapat SMS dari 1199.

Dua pesan akan dikirim bersamaan. Yang pertama menyatakan bahwa anda telah divaksinasi dan jadwal penerimaan vaksin dosis kedua. Sedangkan, pesan yang kedua berisi tautan untuk mengunduh sertifikat vaksinasi.

Baca Juga: Syarat Perjalanan PPKM Darurat Harus Tunjukkan Sertifikat Vaksinasi, Berikut Panduan Mendapatkannya

Halaman:

Editor: Yuliana Kristianti


Tags

Terkait

Terkini