4 Instagram Penyedia Informasi Lowongan Kerja yang Bisa Dipantau Jobseeker

- 30 Juni 2022, 11:30 WIB
Ilustrasi. Ada Instagram yang bisa dipantau jobseeker untuk menemukan informasi lowongan kerja.
Ilustrasi. Ada Instagram yang bisa dipantau jobseeker untuk menemukan informasi lowongan kerja. /Pexels/Proxy Click Visitor

MEDIA JAWA TIMUR - Informasi lowongan kerja (loker) yang kerap dicari oleh jobseeker atau pencari kerja kini banyak tersedia di berbagai media sosial, termasuk Instagram.

Namun, jobseeker harus harus bijak dalam memilah informasi loker agar tidak terjadi hal-hal yang tidak diinginkan.

Indonesia memiliki angka pengangguran yang cukup tinggi, terlihat dari data dari Badan Pusat Statistik (BPS) per Februari 2022 ada 8,40 juta penduduk.

Baca Juga: 7 Lokasi Kawasan Tanpa Rokok di Surabaya, Pelanggar Dikenakan Denda Rp250 Ribu atau Paksaan Kerja Sosial

Pengangguran memiliki dampak besar terhadap perekonomian suatu wilayah, juga pada pendapatan per kapita.

Jobseeker bisa memantau Instagram untuk menemukan informasi mengenai loker. Berikut lima Instagram penyedia loker dirangkum Mediajawatimur.com:

1. Lowongan BUMN

Instagram dengan nama @lowongan.bumn memiliki 1,3 juta followers. Pada akun tersebut tersedia info loker yang update rutin setiap harinya.

Baca Juga: Cara Daftar subsiditepat.mypertamina.id dan Dapatkan Kode QR untuk Beli Solar Subsidi atau Pertalite Roda 4

Halaman:

Editor: Yuliana Kristianti


Tags

Terkait

Terkini

x