Info BMKG: Prakiraan Cuaca Bandung dan Sekitarnya, Jumat, 22 Juli 2022, Waspada Potensi Hujan Petir

- 22 Juli 2022, 05:58 WIB
Salah satu wisata di Bandung. Cek info BMKG selengkapnya untuk mengetahui prakiraaan cuaca Bandung 22 Juli 2022.
Salah satu wisata di Bandung. Cek info BMKG selengkapnya untuk mengetahui prakiraaan cuaca Bandung 22 Juli 2022. /Instagram.com/@taman.lembah.dewata

MEDIA JAWA TIMUR - Simak informasi prakiraan cuaca Bandung dan sekitarnya Jumat, 22 Juli 2022 oleh Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG), waspada hujan petir.

Prakiraan cuaca Bandung dan sekitarnya Jumat, 22 Juli 2022 menurut BMKG terdapat potensi hujan petir.

Selain potensi hujan petir, juga ada potensi angin kencang diprakiraan BMKG cuaca Bandung dan sekitarnya Jumat, 22 Juli 2022.

Baca Juga: Tau Tau Festival Bandung Tampilkan Sederet Musisi Ternama Mulai Tulus Hingga The Sigit, Cek Line Up Berikut!

Dilansir Mediajawatimur.com dari BMKG, berikut detail prakiraan cuaca Bandung dan sekitarnya Jumat, 22 Juli 2022:

01.00 - 04.00 WIB, cuaca berawan dengan suhu udara 23 derajat celcius, kelembapan udara 90 persen, dan kecepatan angin 0 km/jam.

04.00 - 07.00 WIB, cuaca berawan dengan suhu udara 21 derajat celcius, kelembapan udara 95 persen, dan kecepatan angin 0 km/jam.

Baca Juga: Link Beli Tiket Konser Playlist Live Festival 2.0 di Bandung Bulan September, Ada Project Pop Hingga SMASH

07.00 - 10.00 WIB, cuaca cerah berawan dengan suhu udara 24 derajat celcius, kelembapan udara 80 persen, dan kecepatan angin 0 km/jam.

Halaman:

Editor: Yuliana Kristianti

Sumber: BMKG


Tags

Terkait

Terkini