Prakiraan Cuaca BMKG untuk Bali dan Sekitarnya pada Selasa 30 November 2021: Mulai Ngurah Rai hingga Denpasar

- 30 November 2021, 07:30 WIB
Ilustrasi. Cuaca Bali dan sekitarnya menurut prakiraan BMKG pada 30 November 2021 didominasi berawan saat pagi.
Ilustrasi. Cuaca Bali dan sekitarnya menurut prakiraan BMKG pada 30 November 2021 didominasi berawan saat pagi. /Pexels/Marven Thieme

MEDIA JAWA TIMUR - Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memprakirakan cuaca diwilayah Bali dan sekitarnya mulai Ngurah Rai hingga Denpasar.

Pada Selasa, 30 November 2021 cuaca pagi didominasi berawan. Sementara siang terjadi hujan.

Berikut prakiraan cuaca Bali dan sekitarnya hari ini dilansir Mediajawatimur.com dari BMKG:

Baca Juga: Cuaca D.I Yogyakarta pada Selasa, 30 November 2021: Cerah Berawan Menurut Prakiraan BMKG

 

Kabupaten Badung: Bandara Ngurah Rai

Dini hari – pagi cuaca berawan, suhu 26-27 °C, kelembaban 90%.

Pagi – siang cuaca berawan, suhu 27 - 28°C, kelembaban 80 – 75%, kecepatan angin meningkat.

Siang – sore terjadi hujan ringan, suhu 29-28°C,kelembaban 70-75%, kecepatan angin meningkat.

Malam hari cuaca berawan, suhu 27-26°C, kelembaban 80-85%, kecepatan angin meningkat.

Baca Juga: Jon Watts Sebut Spider-Man: No Way Home Bakal Jadi 'Spider-Man: Endgame'

Kabupaten Bangli: Tembuku

Dini hari – pagi cuaca cerah berawan, suhu 25-26 °C, kelembaban 90%.

Pagi – siang cuaca berawan tebal – hujan sedang, suhu 25 - 26°C, kelembaban 80 – 75%, kecepatan angin sangat meningkat.

Siang – sore terjadi hujan sedang – berawan, suhu 27-26°C,kelembaban 70-75%, kecepatan angin sangat meningkat.

Malam hari cuaca berawan, suhu 25-24°C, kelembaban 80-85%, kecepatan angin meningkat.

Baca Juga: Prakiraan Cuaca Surabaya pada Selasa, 30 November 2021 Menurut BMKG: Hujan Ringan hingga Disertai Petir

Kabupaten Buleleng: Pelabuhan Celukan Bawang

Dini hari – pagi cuaca berawan, suhu 26-27 °C, kelembaban 90%.

Pagi – siang cuaca berawan, suhu 27 - 28°C, kelembaban 80 – 75%, kecepatan angin meningkat.

Siang – sore terjadi hujan sedang – hujan ringan, suhu 29-28°C,kelembaban 70-75%, kecepatan angin meningkat.

Malam hari terjadi hujan ringan - berawan, suhu 27-26°C, kelembaban 80-85%, kecepatan angin meningkat.

Baca Juga: Epidemiolog Fakultas Kesehatan Masyarakat UI Dukung Langkah Pemerintah Antisipasi Varian Omicron

Kabupaten Gerokgak

Dini hari – pagi cuaca cerah berawan, suhu 25-26 °C, kelembaban 90%.

Pagi – siang cuaca berawan, suhu 27 - 28°C, kelembaban 80 – 75%, kecepatan angin meningkat.

Siang – sore terjadi hujan sedang – ringan, suhu 29-28°C,kelembaban 70-75%, kecepatan angin meningkat.

Malam hari hujan  ringan - berawan, suhu 27-26°C, kelembaban 80-85%, kecepatan angin meningkat.

Baca Juga: Gelar Operasi Lilin 2021, Polri Siapkan Vaksinasi Bagi Pengendara di Pos Pengamanan dan Pelayanan

Kabupaten Gianyar: Sukawati

Dini hari – pagi berawan, suhu 26-27 °C, kelembaban 90%.

Pagi – siang cuaca berawan, suhu 27 - 28°C, kelembaban 80 – 75%, kecepatan angin meningkat.

Siang – sore terjadi hujan ringan, suhu 29-28°C, kelembaban 70-75%, kecepatan angin sangat meningkat.

Malam hari cuaca berawan – hujan ringan, suhu 27-26°C, kelembaban 80-85%, kecepatan angin meningkat.

Kabupaten Gilimanuk

Dini hari – pagi berawan, suhu 26-27 °C, kelembaban 90%.

Pagi – siang cuaca berawan, suhu 27 - 28°C, kelembaban 80 – 75%, kecepatan angin meningkat.

Siang – sore terjadi hujan sedang – hujan petir, suhu 29-28°C, kelembaban 70-75%, kecepatan angin sangat meningkat.

Malam hari terjadi hujan ringan – berawan, suhu 27-26°C, kelembaban 80-85%, kecepatan angin meningkat.

Baca Juga: Fans BIGBANG Kirim Truk Protes ke YG Entertainment, Minta 4 Anggota Tak Diabaikan!

Kabupaten Jembrana: Pelabuhan Gilimanuk

Dini hari – pagi berawan, suhu 26-27 °C, kelembapan 90%.

Pagi – siang cuaca berawan, suhu 27 - 28°C, kelembaban 80 – 75%, kecepatan angin meningkat.

Siang – sore terjadi hujan sedang – petir, suhu 29-28°C, kelembaban 70-75%, kecepatan angin angat meningkat.

Malam hari cuaca berawan, suhu 27-26°C, kelembaban 80-85%, kecepatan angin meningkat.

Kabupaten Karangasem: Pelabuhan Padang Bai

Dini hari – pagi cuaca cerah berawan, suhu 26-27 °C, kelembaban 90%.

Pagi – siang cuaca berawan, suhu 27 - 28°C, kelembaban 80 – 75%, kecepatan angin meningkat.

Siang – sore terjadi hujan ringan - berawan, suhu 29-28°C, kelembaban 70-75%, kecepatan angin meningkat.

Malam hari cuaca berawan, suhu 27-26°C, kelembaban 80-85%, kecepatan angin meningkat.

Baca Juga: Kembangkan Pariwisata, Kemenpora Gelar Kejuaraan Paragliding Trip of Indonesia di Bukit Sembulang, Batam

Kabupaten Klungkung: Semarapura

Dini hari – pagi berawan, suhu 26-27 °C, kelembaban 90%.

Pagi – siang cuaca berawan, suhu 27 - 28°C, kelembaban 80 – 75%, kecepatan angin meningkat.

Siang – sore terjadi hujan ringan, suhu 29-28°C, kelembaban 70-75%, kecepatan angin sangat meningkat.

Malam hari cuaca berawan, suhu 27-26°C, kelembaban 80-85%, kecepatan angin meningkat.

Kabupaten Tabanan: Tanah Lot

Dini hari – pagi berawan, suhu 26-27 °C, kelembaban 90%.

Pagi – siang cuaca berawan, suhu 27 - 28°C, kelembaban 80 – 75%, kecepatan angin meningkat.

Siang – sore terjadi hujan ringan, suhu 29-28°C, kelembaban 70-75%, kecepatan angin meningkat.

Malam hari cuaca berawan, suhu 27-26°C, kelembaban 80-85%, kecepatan angin meningkat.

Baca Juga: Update Izin Penyelenggaraan Reuni 212, Kepolisian Masih Tunggu Surat Rekomendasi

Kota Denpasar

Dini hari – pagi berawan, suhu 26-27 °C, kelembaban 90%.

Pagi – siang cuaca berawan, suhu 27 - 28°C, kelembaban 80 – 75%, kecepatan angin meningkat.

Siang – sore terjadi hujan sedang – ringan, suhu 30-28°C,kelembaban 70-75%, kecepatan angin sangat meningkat.

Malam hari cuaca berawan, suhu 27-26°C, kelembaban 80-85%, kecepatan angin meningkat.***

 

Editor: Yuliana Kristianti

Sumber: BMKG


Tags

Terkait

Terkini