Salat Sunnah Tasbih 10 Muharram: Niat dan Tata Cara Lengkap, Minimal Sekali Seumur Hidup

- 10 Agustus 2021, 10:40 WIB
Ilustrasi salat. Pada 10 muharram ada salat sunnah tasbih yang sebaiknya dilakukan.
Ilustrasi salat. Pada 10 muharram ada salat sunnah tasbih yang sebaiknya dilakukan. /PIXABAY/mohammed_hasan

“Sahabat Abu Qatadah Radliyallah ‘Anhu berkata, bahwa Rasulullah SAW ditanya tentang fadlilah atau keutamaan puasa pada hari ‘Asyura (10 Muharram). Kemudian beliau menjelaskan, bahwa puasa pada hari ‘Asyura itu dapat menghapus dosa-dosa setahun yang lalu”. (HR. Muslim).

Selain menunaikan ibadah puasa, ternyata ada ibadah salat tasbih yang bisa dilakukan pada malam 10 Muharram pada Kamis, 19 Agustus 2021.

Baca Juga: Doa Lailatul Qadar Beserta Artinya, Amalkan Agar Bebas dari Masalah

Salat tasbih adalah salat yang sangat disarankan untuk dilakukan minimal sekali seumur hidup.

Salat ini bisa juga dilakukan setiap hari, semingu sekali, sebulan sekali, atau setahun sekali.

Salat tasbih terdiri dari empat rakaat, bila dilakukan di siang hari bisa empat rakaat sekaligus dengan satu salam.

Apabila salat sunnah ini dilakukan pada malam hari aturanya adalah setiap dua rakaat, salam.

Baca Juga: 50 Link Twibbon Gratis Tahun Baru Islam 1 Muharram 1443 H Tahun 2021, Download di Sini!

Niat Salat Tasbih

Empat rakaat:

Halaman:

Editor: Yuliana Kristianti

Sumber: MUI


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah