Sedia Payung! Prakiraan Cuaca Bali Hari Ini, 7 Februari 2022 Menurut BMKG: Banyak Daerah Akan Hujan

7 Februari 2022, 08:20 WIB
Ilustrasi hujan yang akan mengguyur beberapa daerah di Bali hari ini menurut BMKG. /Pixabay/ @Pexels

MEDIA JAWA TIMUR - Banyak daerah di provinsi Bali diprediksi akan mengalami hujan pada 7 Februari 2022, hari ini.

Hal tersebut menurut prakiraan cuaca yang dikeluarkan oleh Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG).

Suang hari, sebagian besar wilayah akan diguyur hujan dari ringan hingga sedang.

Malam harinya, masih ada beberapa wilayah yang juga tetap dilanda hujan sedang.

Baca Juga: Berawan hingga Hujan di Yogyakarta, Berikut Prakiraan Cuaca dan Suhu pada7 Februari 2022 Menurut BMKG

Sementara dini hari cuaca cerah berawan dan berawan akan mendominasi ke-9 daerah.

Perkiraan suhu provinsi Bali akan berada pada rentang angka antara 22 sampai 32 derajat celcius.

Sedangkan kelembapan udaranya terendah yakni 70 persen dan tertinggi mencapai 95 persen.

Baca Juga: Prakiraan Cuaca Surabaya pada 7 Februari 2022 dari Pagi-Malam: Dominan Hujan Menurut BMKG

Berikut prakiraan cuaca provinsi Bali dilansir Mediajawatimur.com dari laman BMKG:

Amplapura
Siang: Hujan sedang
Malam: Cerah berawan
Dini: Cerah berawan
Suhu: 25 - 30 derajat celcius

Bangli
Siang: Hujan sedang
Malam: Berawan
Dini: Cerah berawan
Suhu: 22 - 30 derajat celcius

Denpasar
Siang: Berawan
Malam: Berawan
Dini: erawan
Suhu: 25 - 32 derajat celcius

Gianyar
Siang: Hujan ringan
Malam: Berawan
Dini: Cerah berawan
Suhu: 25 - 31 derajat celcius

Mengwi
Siang: Hujan ringan
Malam: Hujan sedang
Dini: Cerah berawan
Suhu: 24 - 31 derajat celcius

Negara
Siang: Hujan ringan
Malam: Cerah berawan
Dini: Cerah berawan
Suhu: 25 - 30 derajat celcius

Semarapura
Siang: Hujan ringan
Malam: Berawan
Dini: Cerah berawan
Suhu: 25 - 31 derajat celcius

Singaraja
Siang: Hujan sedang
Malam: Hujan sedang
Dini: Berawan
Suhu: 25 - 31 derajat celcius

Tabanan
Siang: Berawan
Malam: Berawan
Dini: Cerah berawan
Suhu: 24 - 31 derajat celcius***

Editor: Wardah Ulyana Wijaya

Sumber: BMKG

Tags

Terkini

Terpopuler