Parameter Gempa Terkini yang Guncang Pringsewu dan Pesawaran Lampung Magnitudo 3,2 pada 9 September 2022

- 9 September 2022, 05:38 WIB
Gempa guncang Pringsewu dan Pesawaran Lampung pada 9 September 2022.
Gempa guncang Pringsewu dan Pesawaran Lampung pada 9 September 2022. /BMKG

Gempa dirasakan di sekitar Pringsewu dan Pesawaran Lampung dengan skala MMI gempa bumi tingkat III-IV wilayah Pringsewu dan tingkat III-IV wilayah Pesawaran.

Sebagai Informasi, skala gempa satuan MMI (Modified Mercalli Intensity) adalah skala gempa yang sering digunakan terutama apabila pada lokasi gempa yang tidak terdapat peralatan seismometer.

Baca Juga: Sebab Bencana Gempa, Tsunami, dan Banjir Dalam Sudut Pandang Islam, Ini Penjelasan Ustadz Khalid Basalamah

Untuk lebih jelasnya mengenai skala MMI bisa klik link tautan berikut:

Skala MMI

Himbauan BMKG juga meminta masyarakat memastikan bangunan tempat tinggal cukup tahan gempa, ataupun tidak ada kerusakan akibat getaran gempa yang membahayakan kestabilan bangunan.***

Halaman:

Editor: Yuliana Kristianti

Sumber: BMKG


Tags

Terkait

Terkini