Prakiraan Cuaca BMKG 31 Agustus 2022 Wilayah Malang, Apakah Hari Ini Hujan?

- 31 Agustus 2022, 06:00 WIB
Ilustrasi. Prakiraan cuaca wilayah Malang 32 Agustus 2022
Ilustrasi. Prakiraan cuaca wilayah Malang 32 Agustus 2022 /Kominfo Jatim

MEDIA JAWA TIMUR  - BMKG merilis prakiraan cuaca wilayah Malang untuk 31 Agustus 2022 hari ini.

Cuaca cerah hingga berawan diprakirakan terjadi di wilayah Malang dengan perubahan suhu, kecepatan angin, dan kelembapan udara.

Suhu tertinggi Malang berada di angka 29 derajat celcius saat siang hari dengan tingkat kelembapan udara 60 persen.

Kecepatan angin mencapai 30 km/jam dari arah tenggara.

Baca Juga: Gempa Terkini Guncang Ransiki Manokwari Papua Barat, Magnitudo 3,8 pada 30 Agustus 2022

Suhu terendah diprakirakan terjadi pada pagi hari dengan angka 22 derajat celcius.

Kelembapan udara saat itu diprakirakan 90 persen dengan kecepatan angin 10 km/jam dari arah tenggara.

Sementara itu, kecepatan angin tertinggi diprakirakan terjadi pada siang hari yang mencapai 30 km/jam, sedangkan terendah berada di angka 10 km/jam saat malam dan pagi hari

Baca Juga: Festival Iraw Tengkayu XI, Tarakan, Siap Digelar Oktober 2022: Ada Tradisi Parade Padaw Tuju Dulung

Berikut daftar prakiraan cuaca dan suhu Malang per hari ini yang dilansir Mediajawatimur.com dari laman resmi BMKG. 

Halaman:

Editor: Aimmatul Husna

Sumber: BMKG


Tags

Terkait

Terkini

x