Spesifikasi HP Oppo A16K, Seri A Terbaru dengan Harga 2 Jutaan

- 28 Mei 2022, 08:00 WIB
Oppo A16k baru dirilis di Indonesia dan dijual mulai Rp2 jutaan.
Oppo A16k baru dirilis di Indonesia dan dijual mulai Rp2 jutaan. /Oppo Indonesia

Jenis RAM: LPDDR4X @ 1600 MHz 2 x 16 bit
Jenis ROM: eMMC 5.1
Memori Eksternal: Kartu MicroSD (Penyimpanan maksimal: 1TB)
Versi USB: USB 2.0
USB OTG: Didukung

Baca Juga: Spesifikasi HP Vivo yang Dirilis Tahun 2022, Ada iQOO Z6, Vivo T1 Pro, hingga Vivo X80

SIM dan Konektivitas
SIM 2: Didukung

Jenis Kartu SIM: Kartu Nano-SIM/kartu Nano-USIM

2G: GSM 850/900/1800/1900 MHz
3G: UMTS (WCDMA) band 1/5/8
4G: TD-LTE band 38/40/41 (120MHz)
4G: LTE FDD band 1/3/5/8
WLAN: Wi-Fi 2,4 GHz, Wi-Fi 5 GHz, Layar Wi-Fi
Versi Bluetooth: Bluetooth 5.0
Kodek Audio Bluetooth: SBC, AAC, aptX, LDAC
Antarmuka USB: USB Mikro
Jack Earphone: 3.5mm

Baca Juga: Spesifikasi dan Harga HP Vivo S15 Pro Segera Rilis di Indonesia, Kamera Utama 50 Megapiksel

Chipset
CPU: MediaTek Helio G35
Kecepatan CPU: hingga 2.3GHzInti
CPU: 8 inti
GPU: IMG GE8320@680 MHz 10.2 fps

Baterai
4100 mAh/15,78 Wh (Rated value)4230 mAh/16,28 Wh (Typical value)

Kamera
Kamera belakang utama: 13MP: f/2.2; FOV 80 °; lensa 5P; AF didukung
Kamera depan 5MP : f/2.4, FOV: 76°, lensa 3P

Kamera belakang menyediakan fitur foto dengan hasil ukuran maksimum: 4160 x 3120, video, malam, expert, panorama, dan selang waktu.

Halaman:

Editor: Yuliana Kristianti

Sumber: oppo.com


Tags

Terkait

Terkini

x