Cara Memberikan ASI Bagi Ibu Positif Covid-19 dari Dokter Spesialis Anak

- 7 Agustus 2021, 16:20 WIB
Ilustrasi: cara memberikan ASI bagi ibu Positif Covid-19.*
Ilustrasi: cara memberikan ASI bagi ibu Positif Covid-19.* //Pexels/anna shvets//

MEDIA JAWA TIMUR - Air Susu Ibu (ASI) merupakan nutrisi utama yang baik untuk tumbuh kembang bayi. 

Selain itu, ASI juga berfungsi meningkatkan daya tahan tubuh sehingga dapat melindunginya dari berbagai penyakit termasuk Covid-19.

Akan tetapi, pemberian ASI menjadi kekhawatiran tersendiri bagi ibu yang terpapar virus Covid-19.

Baca Juga: Ibu Hamil Boleh Vaksin Covid-19 saat Kandungan Berapa Bulan? Simak Ketentuan Berikut

Hal ini dikhawatirkan dapat menular pada bayi ketika terjadi interaksi tatap muka secara dekat saat menyusui.

Dokter Ade Indrisari, Sp.A, M. Kes. selaku dokter spesialis anak memberikan tips kepada ibu menyusui untuk tetap memberikan ASI meski terpapar Covid-19.

Dokter Ade Indrisari menjelaskan bahwa pemberian ASI tidak dapat menularkan Covid-19, penularan dapat terjadi ketika berinteraksi dekat dengan bayi.

Baca Juga: Viral Video Haru Anak Gunakan Hazmat Demi Jaga Ibu yang Dirawat karena Covid-19

Selain itu, penularan juga bisa melalui droplet atau percikan air liur. Agar lebih jelas berikut berbagai cara yang bisa menjadi panduan bagi ibu menyusui yang dikutip dari Instagram @dr.adeindrisari.

Halaman:

Editor: Syifa'ul Qulub

Sumber: Instagram @dr.adeindrisari


Tags

Terkait

Terkini