Meski Dikonfirmasi Membaik, Kiper Timnas Cahya Kemungkinan Absen di Laga Kontra Vietnam AFC 2022

- 17 September 2022, 17:30 WIB
Cahya Supriadi dikonfirmasi dalam kondisi membaik usai insiden saat kontra Honhkong pada kualifikasi piala AFC U-20 2023/ PSSI
Cahya Supriadi dikonfirmasi dalam kondisi membaik usai insiden saat kontra Honhkong pada kualifikasi piala AFC U-20 2023/ PSSI /

Pemain asal klub Persija Jakarta tersebut sudah bisa makan dan akan dipindahkan ke kemar perawatan.

Baca Juga: Meski Persib Menang 5-2 Atas Barito Putera, Ricky Kambuaya Terus Terang Apa yang Harus Diperbaiki Timnya

"Cahya sudah bisa makan pagi tadi, dan kami lakukan proses Magnetic Resonance Imaging (MRI). Setelah MRI balik lagi ke ruang observasi, setelah hasilnya keluar dan dibaca, siang ini bisa pindah ke kamar perawatan," tambah Syarif Alwi.

Meskipun keadaannya semakin baik, Cahya kemungkinan besar akan absen dari laga  melawan Vietnam yang berlangsung pada 18 September 2022, besok.

Sebagai informasi, Indonesia masuk dalam Grup F yang akan memperebutkan tiket menuju final Piala AFC U-20 2023.

Baca Juga: Bonek Buat Ricuh Atas Kalahnya Persebaya, Wali Kota Surabaya: Ayo Rek, Kembalikan Nama Baik Suporter

Di ajang ini, Skud Garuda Muda telah mendapat kemenangan dari dua pertandingan.

Kemenangan pertama didapat saat melawan Timor Leste pada 14 September 2022 dengan skor 4-0.

Gol tersebut didapat dari tiga gol Hokky Caraka Bintang Brilliant dan satu gol dari Rabbani Tasnim.

Baca Juga: Harga dan Cara Penukaran Tiket Konser Westlife The Wild Dreams Tour All The Hits di Surabaya 25 September 2022

Halaman:

Editor: Aimmatul Husna

Sumber: PSSI


Tags

Terkait

Terkini

x