Cek Prakiraan Cuaca Wilayah Surabaya pada 5 Oktober 2022, Akan Terjadi Hujan Petir!

- 5 Oktober 2022, 06:12 WIB
Hujan petir akan terjadi di Surabaya pada 5 Oktober 2022. Cek hasil pantauan BMKG untuk tahu lebih detail.
Hujan petir akan terjadi di Surabaya pada 5 Oktober 2022. Cek hasil pantauan BMKG untuk tahu lebih detail. /Media Jawa Timur/Aimmatul Husna

Kelembapan udara pada saat itu mencapai 90 % dan kecepatan angin berkisar 10 km/jam dari arah tenggara.

Pukul 10.00 – 13.00 WIB, cuaca di wilayah Surabaya juga masih cerah berawan dan memiliki suhu udara 30˚C dengan kelembapan udara 70%.

Kecepatan angin pada waktu itu berkisar anntara 20 km/jam.

Pukul 13.00 – 16.00 WIB berubah menjadi hujan petir serta memiliki suhu udara mencapai angka 33˚C.

Baca Juga: Rangkaian Acara Gerakan Bertutur Keliling, Game Outbound dan Literasi Anak di Ponorogo Hari Ini

Kelembapan udara mencapai 60%, dan kecepatan angin sedikit kencang yakni berkisar 30 km/jam dari arah timur.

Pukul 16.00 – 19.00 WIB, cuaca di Surabaya berubah menjadi hujan ringan dengan suhu berubah menjadi 30˚C.

Kelembapan udara mencapai 70% dan kecepatan angin masih sama dari sebelumnya, yakni 20 km/jam dari arah timur.

Kondisi hujan ringan juga masih terjadi di Wilayah Surabaya pada pukul 19.00 – 22.00 WIB dan memiliki suhu udara 28˚C dengan kelembapan udara mencapai 80%.

Baca Juga: Pohon Tumbang di Jalur Malang - Kediri Akibat Hujan dan Angin Kencang: 1 Korban Meninggal, 2 Luka-Luka.

Halaman:

Editor: Yuliana Kristianti


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x