Pasca VLIVE Kedua, 9 Member Kep1er Kembali Sapa Penggemar! Ini Kata Mereka

- 12 November 2021, 12:30 WIB
9 member Kep1er kembali menyapa penggemar pasca melakukan VLIVE kedua.
9 member Kep1er kembali menyapa penggemar pasca melakukan VLIVE kedua. /Kolase foto dari Twitter.com/@official_kep1er

6. Kim Dayeon

Ia berjanji akan lebih banyak video latihan koreografi grup.

“Kami akan menunjukkan kepada Anda koreografi pedang yang sempurna setiap saat!” tutur Kim Dayeon.

Selain itu, ia juga meminta agar penggemar sabar dalam menantikan penampilan Kep1er kedepannya.

“Tolong nantikan itu.” kata Kim Dayeon melanjutkan.

Baca Juga: Cai Bing Beberkan Pandangannya tentang Choi Yujin Kep1er Berubah Setelah Terima Hadiah Ini

7. Huening Bahiyyih

Ia berjanji akan terus bekerja keras sehingga bisa menunjukkan sisi dirinya yang lebih baik.

“Saya akan terus bekerja keras sehingga saya bisa menunjukkan sisi diri saya yang lebih baik.” tutur Huening Bahiyyih.

Tak lupa ia juga mengucapkan terima kasih kepada para penggemar yang selalu mendukung Kep1er.

Halaman:

Editor: Yuliana Kristianti

Sumber: Twitter @Official_Kep1er


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah