One Piece: 9 Hal yang Anggota Topi Jerami Pelajari dari Luffy, Jadi Bajak Laut Sebenarnya!

- 29 Oktober 2021, 20:00 WIB
Kru Topi Jerami banyak belajar dari sosok Luffy, termasuk 9 karakter ini.
Kru Topi Jerami banyak belajar dari sosok Luffy, termasuk 9 karakter ini. /dok. blocktoro.com/Dok. Blocktoro.com

Awalnya Zoro bermimpi untuk menjadi kuat dan bisa mengalahkan orang yang menyandang gelar pendekar pedang terkuat di dunia.

Namun seiring berjalannya waktu, prioritas Zoro berubah setelah dia bersama dengan kru Topi Jerami.

Dia kini lebih mengutamakan krunya, termasuk saat dia mengorbankan dirinya untuk menolong kelompoknya itu dari Kuma.

2. Nami belajar bahwa tak semua bajak laut jahat

Masa kecil Nami rusak karena kezaliman Arlong dan hal itu membuat dia membenci bajak laut.

Baca Juga: Alasan One Piece Episode 996 Ditunda, Tanggal Rilis Terbaru dan Spoiler Lengka:, Luffy Menyatakan Perang

Namun semua itu berubah sejak dia bertemu dengan Luffy di Kota Orange.

Dia melihat sikap tidak egois dan periang bajak laut itu dan akhirnya setuju untuk bergabung dengannya.

3. Usopp mulai berani berjuang untuk mimpi dirinya dan orang lain

Usopp awalnya suka melarikan diri dari segala macam hambatan dan tantangan yang berdatangan.

Halaman:

Editor: Wardah Ulyana Wijaya

Sumber: CBR


Tags

Terkait

Terkini

x