Daftar Musisi Prost Fest 2022 yang Digelar Agustus 2022 di Bali: Ada Judika, Rizky Febian, hingga Mahalini

7 Agustus 2022, 15:25 WIB
Rizky Febian akan menjadi salah satu bintang tamu dalam konser musik Prost Fest 2022 /Instagram/@rizkyfebian

 

 

MEDIA JAWA TIMUR – Perhelatan musik bertajuk Prost Fest akan digelar di Bali selama dua hari berturut-turut pada 13 -14 Agustus 2022.

Pihak penyelenggara Prost Fest 2022 amenghadirkan 34 artis yang akan memeriahkan panggung yang berlokasi di Pantai Metasari, Sanur.

Di antara 34 artis yang dihadirkan di antaranya Judika, Rizky Febian, dan Mahalini yang nantinya akan tampil di waktu berbeda.

Lantas siapakah musisi lainnya? Selengkapnya, berikut daftar musisi yang hadir di Prost Fest 2022 pada 13 – 14 Agustus 2022 mendatang, dirangkum Mediajawatimur.com dari Instagram @prostfest_id

 Baca Juga: Informasi Tiket Konser Live Project di Semarang pada Oktober 2022: Dimeriahkan Tulus, Yura Yunita, dan Lainnya

Daftar musisi

Hari pertama, 13 Agustus 2022

- Kaleb J

- Juicy Luicy

- Diskoria

- Sundardancer

- Manja

- The Dare

- Niah

- Slank

Baca Juga: Cek Ketersediaan Tiket Festival Lagu-Laguan di Bogor 1–2 Oktober 2022, Ada Tulus, Agnez Mo, hingga Vierratale

- Judika

- Tipe-X

- Andmesh

- Barasuara

- The Hydrant

- Navicula

- Rub Of Rub

- Soulfood

- The Panturas

 Baca Juga: Konser Senandung Alam Fest Digelar 10 dan 20 Agustus di Yogyakarta dan Malang! Ini Daftar Musisisi yang Tampil

Hari kedua, 14 Agustus 2022

- Hivi!

- Ran

- Fourtwnty

- Milledenials

- Jangar

- Nosstress

- Kahitna

- Risky Febian

- Mahalini

- Ndarboy Genk

- Shaggydog

Baca Juga: Festival UMKM Merah Putih 2022 di Madiun Hadirkan Beragam Kegiatan, Ada TikTok Challenge hingga Dangdut Party

- Joni AGung & Doublet

- The Adams

- Jason Ranti

- The Paps

- Rollfast

- Superman is Dead

- Omleo berkaraoke & Andika Mahesa 

Informasi di atas dapat menjadi pertimbangan Anda untuk hadir pada 13 atau 14 Agustus 2022 atau keduanya.

Baca Juga: 11 Agenda Budaya Kabupaten Magetan Bulan Agustus: Ada Kirab Boyong Kedaton, Festival Dewi Sri, dan Lainnya

Sementara pembelian tiket bisa dilakukan secara online melalui LINK INI

Itulah informasi mengenai daftar musisi yang akan hadir dalam konser musik Prost Fest 2022.***

 

 

Editor: Aimmatul Husna

Tags

Terkini

Terpopuler